Berita Harian

Penyaluran Air Bersih untuk Warga terkait Kekeringan dan Kekurangan Air Bersih di Kel. Kapuk dan Kel. Palmerah

Penyaluran Air Bersih untuk Warga terkait Kekeringan dan Kekurangan Air Bersih di Kel. Kapuk dan Kel. Palmerah

UPT PDIK Rabu, 04 Oktober 2023
Penyaluran Air Bersih untuk Warga terkait Kekeringan dan Kekurangan Air Bersih di Kel. Kapuk dan Kel. Palmerah
Penyaluran Air Bersih untuk Warga terkait Kekeringan dan Kekurangan Air Bersih di Kel. Kapuk dan Kel. Palmerah

Rabu (04/10) BPBD DKI Jakarta melakukan giat penyaluran air bersih untuk warga terkait kekeringan dan kekurangan air bersih di RT 11 RW 03 Kel. Kapuk, Kec. Cengkareng dan RT 06, 07, 15 RW 09 Kel. Palmerah, Kec. Palmerah, Jakarta Barat.

Telah tersuplai 1 unit mobil tangka air bersih dari PMI di Kel. Kapuk dengan kapasitas 5000 Liter. 1 unit mobil tangka air bersih dari PAM Jaya di Kel. Palmerah dengan kapasitas 4000 Liter.

Diimbau kepada masyarakat apabila menemukan atau mengalami keadaan darurat dapat menghubungi Call Center Jakarta Siaga 112.

#KegiatanBPBDJkt #CepatResponJkt #SiagaTanggapGalang #dkijakarta #SuksesJakartauntukIndonesia

Diinformasikan oleh:
PUSDATIN KEBENCANAAN
BPBD PROVINSI DKI JAKARTA
Twitter: @BPBDJakarta
Instagram: @bpbddkijakarta
Telegram: @bpbddkijakarta
Facebook: BPBD DKI Jakarta
Nomor Layanan Kedaruratan: 112