Berita Harian
Pencarian dan Penyisiran Korban Glodok Plaza
Pencarian dan Penyisiran Korban Glodok Plaza

Pencarian dan Penyisiran Korban Glodok Plaza
Jumat (21/02) BPBD DKI Jakarta mengikuti kegiatan pencarian dan penyisiran korban Glodok Plaza, Tamansari, Jakarta Barat.
Dalam pencarian dan penyisiran korban kebakaran Glodok Plaza, Petugas gabungan yang dipimpin Disaster Victim Identification (DVI) Mabes Polri, resmi menghentikan pencarian dan penyisiran korban kebakaran Glodok Plaza.
Diimbau kepada masyarakat apabila menemukan atau mengalami keadaan darurat dapat menghubungi Call Center Jakarta Siaga 112.
