Berita Harian

Rapat Terbatas bersama Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta serta Seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD)

Rapat Terbatas bersama Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta serta Seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD)

UPT PDIK Jumat, 31 Oktober 2025
Rapat Terbatas bersama Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta serta Seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD)
Rapat Terbatas bersama Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta serta Seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD)

Jumat (31/10) Sekretaris Pelaksana BPBD DKI Jakarta menghadiri rapat terbatas bersama Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta serta seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Balai Kota, Jakarta Pusat.

Rapat ini membahas berbagai langkah strategis dalam meningkatkan sinergi antar instansi guna memperkuat pelayanan dan kesiapsiagaan terhadap berbagai tantangan di ibu kota.

Melalui keikutsertaan dalam rapat ini, BPBD DKI Jakarta berkomitmen untuk terus memperkuat koordinasi lintas sektor dalam upaya mitigasi dan penanggulangan bencana di wilayah DKI Jakarta, demi terwujudnya kota yang tangguh dan masyarakat yang siap siaga menghadapi potensi bencana.

Diimbau kepada masyarakat apabila menemukan atau mengalami keadaan darurat dapat menghubungi Call Center Jakarta Siaga 112.